Senin, 29 Maret 2010

fungsi si senyawa alkaloid

ternyata banyak banget fungsi dari senyawa alkaloid ini, misalkan:
dari yang paling sederhana, bumbu dapur, diperoleh dari turunan piperidin
1. antispasmodik, didapatkan dari senyawa propil-piperidin
2. sedatif, dari senyawa propil-piperidin atau hiosiamin & skopolamin
3. anthelmintik, dari senyawa as. nikotinat (tumb. Areca catechu)
4. analgetik narkotik, dari senyawa kokain
5. antimalaria, dari senyawa kinina (tumb. Cinchona succirubra)
6. antibiotik, dari senyawa viridicatin
7. analgetik untuk nyeri hebat, dari senyawa morfin
8. emetik ekspektorn, dari senyawa amatina
9. antipiretik, dari senyawa beberin
10. relaksan otot, dri senyawa vinblastina
11. antihipertensi, dari senyawa germidina
12. stimulan SSP, dari senyawa d-norpseudo efedrin, theobromin yang juga berfungsi sbg diuretik
13. bronkodilator, dari senyawa theofilina
14. simpatomimetik, dari senyawa efedrin
15. insektisida,dari senyawa seradina
16. adstringen pada radang selaput lendir, dari senyawa hidrastina (tumb. Hydrastis canadensy)

dan lainya yang masih banyak lagi yang belum aku sebutkan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar